Dalam dunia bisnis yang kompetitif, pengiriman produk yang aman dan efisien menjadi kunci kesuksesan. Salah satu komponen penting dalam menjaga produk tetap aman selama proses distribusi adalah penggunaan stretch film. Dimana menjadi jenis pelindung yang sering diabaikan, namun memiliki dampak besar pada kualitas dan integritas barang yang dikirim. 1. Melindungi Produk dari Kerusakan Stretch film […]